Produk dan transaksi akuntansi bank syariah | Perpustakaan Pusat
Text
Bank syariah merupakan lembaga keuangan bank berdasarkan prinsip syariah. Prinsip syariah adalah aturan perjanjian berdasarkan hukum islam antara bank dan pihak lain untuk penyimpanan dana atau pembiayaan berdasarkan prinsip bagi hasil(mudharabah), pembiayaan berdasarkan prinsip penyertaan modal(musyarakah), pembiayaan barang modal berdasarkan prinsip sewa murni tanpa pilihan(ijarah), dan adanya pilihan pemindahan kepemilikan atas barang yang disewa dari pihak bank ke pihak lain.
BLU220205 | 2X4.27 OYO p | Perpustakaan Pusat UIN Walisongo | Tersedia |
BLU220204 | 2X4.27 OYO p c1 | Perpustakaan Pusat UIN Walisongo | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Tidak tersedia versi lain