Paradigma masterpiece keuangan Islam dan aplikasinya di perbankan syariah | Perpustakaan Pusat
Text
Bank syariah sebagai mitra kerja dalam penyediaan dana untuk kelangsungan bisnis dan usaha yang saling menguntungkan. Buku ini hadir karena dilatarbelakangi beberapa alasan : kondisi sosial ekonomi dan sistem aplikasi keuangan yang tersu mengalami kemajuan dan perubahan. Bank syariah sebagai tempat investasi, aktivitas usaha, dan proses transaksi, lalu lintas pembayaran. Bank syariah juga berfungsi dalam melaksanakan kegiatan pengumpulan dan penyaluran dana kepada masyarakat dalam kegiatan usaha.
Bibliografi halaman 119-123.
BLU220470 | 2X6.32 MUH p C.1 | Perpustakaan Pusat UIN Walisongo | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
BLU220473 | 2X6.32 MUH p C.2 | Perpustakaan Pusat UIN Walisongo | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain