Teori dasar pengembangan kreativitas anak usia dini
No. Panggil
|
372.21 RAK t
|
Pengarang
|
Rakimahwati; Amalia Husna;
|
Tempat Terbit
|
Depok
|
Penerbit
|
Rajawali Pers
|
Tahun Terbit
|
2023
|
Subject
|
Pendidikan anak usia dini;
|
Klasifikasi
|
372.21
|
Abstrak/Catatan
|
Pengembangan kreativitas pada anak usia dini sangat penting karena kreativitas sangat berpengaruh dalam mengembangkan aspek-aspek perkembangan anak usia dini. Adapun tujuan pengengembangan kreativitas anak usia dini adalah untuk mengembangkan kecerdasan dari kemampuan anak usia dini dalam mengekpresikan serta menghasilkan sesuatu yang baru. Apabila potensi anak usia dini dikembangkan dengan seoptimal mungkin maka anak dapat mewujudkan dan mengaktualisasikan diri.
|